. Mencegah Penyakit Jantung Dengan Coklat:Al Minhaj

Mencegah Penyakit Jantung Dengan Coklat

Bookmark and Share
wow?? Mencegah penyakit jantung dengan coklat?
kita baca yang satu ini ya..

Apa sih kandungan coklat itu?
menurut temuan terbaru , coklat merupakan sumber zat bioaktf antioksida polifenol, khususnya flavonoid yang banyak manfaatnya bagi kesehatan. Sebenarnya tidak hanya coklat saja, ada sumber yang lain yang banyak mengandung flavonoid seperti bawang bombay, apel, anggur, bluberry, dan teh.Tak hanya itu, kini lebih dari 4000 jenis struktur flavonoid yang telah di temukan.

beberapa studi epidemiologi menunjukkan bahwa yng kaya akan flavonoid berhubungan erat dengan rendahnya angka kematian yang disebabkan oleh penyakit jantung koroner. ini  bisa di temukan pada anggur merah, teh, dan tentu coklat ini.

studi mutakhir melaporkan, kosumsi coklat jangka panjang ternyata tidak meningkatkan kadar total kolesterol atau LDL (kolesterol jahat). Berbeda dengan anggapan sebagian orang. di duga kandungan flavonoid pada coklat justru menjaga kesehatan jantung karena menghambat LDL.

Fungsi flavonoid pada coklat sebagai antioksidan melalui mekanisme penangkapan senyawa radikal bebas dan menghambat oksidasi enzim-enzim seperti lipoxyegnase. dalam hal ini procyanidin adalah penangkap radikal bebas yang efektif.

Nah dengan menkonsumsi coklat, kita dapat mencegah serangan jantung.. , lalu bagaimana konsumsi coklat pada teman-teman?

{ 3 komentar... Views All / Send Comment! }

obat mencegah penyakit jantung mengatakan...

Jual Obat alami untuk mencegah penyakit jantung koroner dan aterosklerosis / penyumbatan pembuluh darah.
untuk pemesanan bisa langsung menuju ke halaman website http://obat-mencegah-penyakit-jantung.blogspot.com

Anonim mengatakan...

bagus infonya, kebetulan saya juga penggemar coklat. ternyata bagus juga untuk kesehatan jantung. hehe

Graziani mengatakan...

asal jgn kebanyakan aja krn nanti gula darah bisa meningkat.